9 Jun: Keutamaan Menghafal Al-Qur’an

Muhamad Ziddan
1 min readJun 11, 2024

Pada hari Uhud, banyak di antara kaum muslimin yang syahid di medan perang. Sedih sekali mengetahui banyak para penghafal Al-Qur’an yang gugur. ketika Nabi ingin memakamkan semua yang gugur, beliau bertanya siapa yang hafalan Quran-nya paling banyak. Maka ini menjadi salah satu keutamaan para huffadz (para penghafal Al-Qur’an).

Setiap anak saleh pasti ingin berbakti kepada kedua orang tuanya, salah satu bakti yang amat agung adalah mereka menekuni aktivitas sepagai penghafal Al-Qur’an. Target yang ditetapkan tentu tidak main-main, mereka harus mengingat ucalan dari Tuhan semesta alam, Tuhan yang menciptakannya dan kita harus beribadah kepada-Nya sepanjang hayat, bayangkan kamu memiliki seseorang untuk dikagumi, pastilah engkau akan berusaha mengingat apa-apa yang diucapkannya, kadang diposting di media sosial atau ditulis di buku catatan bahkan ditempel di dinding kamar, ini barulah manusia, apatah kalamullah pastilah kita berlomba-lomba mengingatnya, merenunginya, menadaburinya, dan menerapkannya di kehidupan sehari-hari.

--

--